Antibiotik Alami Buat Kucing

Rebusan ikan ini--bagai makanan mewah buat kucing kesayanganmu,  jangan lupa bikinin buat mereka ya! 



Ini dia antibiotik alami buat kucing kesayanganmu--karena kalau kamu rutin kasih antibiotik alami sama mereka--maka daya tahan kekebalan tubuhnya terhadap virus akan kuat dan bisa membantu kinerja penyembuhan sakitnya

Nah,  ini salah satunya :

1. Madu



Madu ini adalah antibiotik alami yang bisa kamu gunakan untuk menambah daya tahan tubuh kucing dari virus dan bisa membuat dia berenergi sehingga nutrisi bisa masuk dengan baik. 

Madu ini bagus di berikan kepada Kucing yang lagi mogok makan,  Kucing demam,  atau Kucing yang lagi sariawan serta memiliki bau mulut yang menyengat

Kasihnya rutin,  sehari dua kali-pagi sore-sampai sembuh 


2. Kunyit



Tanaman rempah yang satu ini--memang terkenal banget sebagai tanaman antibiotik--bisa kamu pakai untuk mengobati kucing yang luka,  jamuran juga bisa di gunakan untuk rebusan--yang di campur sama gula merah

Bagus buat daya tahan tubuh kucing terhadap virus bahkan bisa untuk kucing cacingan serta bagus untuk vitamin kitten biar terbebas dari virus penyakit


3. Jahe



Ini rempah paling super untuk antibiotik alami pada kucing--karena khasiatnya banyak banget --dari membantu mengobati muntah kucing karena maag,  atau karena hairball serta bisa mengobati  gejala flu pada Kucing dan bisa bikin terapi rempah ke Kucing yang lagi mogok makan,  demam dan yang terinfeksi virus


4. Batang Dan Daun Serai



Batang serai ini bisa juga dijadikan sebagai antibiotik alami buat kucing--bahkan bisa jadi vitamin c alami untuk daya tahan tubuhnya. 

Cara buatnya mudah aja--campur serai di rebusan ikan untuk kucing--bagus buat imunnya dan kucing juga suka buat makannya

Sedangkan daunnya--bisa kamu kasih ke kucing untuk terapi hairball-nya,  dan biasanya kucing suka memakannya


5. Daun Kayu Manis



Daun kayu manis juga bisa kamu gunain buat antibiotik alam kucingmu--biasanya di keringkan dulu--biar khasiatnya lebih banyak --atau kamu bisa beli wedang uwuh--biasanya ada daun kayu manisnya--tapi gak usah pakai gula putih--kalau bisa--pake gula merah saja. Bagus buat daya tahan tubuh kucing kesayanganmu


6. Kayu Secang



Kayu Secang bisa kamu gunain buat antibotik alami kucingmu--karena memiliki khasiat yang bagus banget untuk memperbaiki daya tahan tubuh dan membuang racun  didalam tubuh kucing-kucingmu

Kamu bisa gunain kayu secang--dengan di buat rebusan,  nanti rebusan itu di masukan ke makanan basahnya


7. Bawang Putih



Bawang putih ini adalah antibiotik alami yang super banget buat mengobati luka kucing--caranya: bisa kamu parut bersama kunyit lalu kasih minyak zaitun ke luka kucingmu sampai sembuh setiap pagi dan sore. 

Bawang putih ini juga bisa kamu jadikan rebusan bareng bawang merah--buat rebusan ikan atau ayam Untuk kucingmu--khasiatnya luar biasa--bisa bikin imun Kucing bagus dan napsu makannya bertambah


Nah--itulah 7 Antibiotik Alami buat Kucing kesayanganmu--jangan lupa selalu sediakan di rumahmu ya! 


Salam manis dariku


Tenggarong, 16 Desember 2020

Sahabat Sehidup Sesurgamu 

Rohana Permata Sari


Sumber Tulisan :

1. Madu Dan Bawang Putih

2. Keajaiban Kunyit

3. Jahe

4. Daun Kayu Manis

5. Kayu Secang

6. Serai

Comments