1. Kondisi Lingkungan Dan Sanitasi Udara Harus Diperhatikan
Kucing paling rentan hidup di sanitasi udara yang tidak baik dan kotor , mudah sekali terinfeksi banyak virus-virus yang tak baik
Nutrisi makanan juga kadang mempengaruhi penyebab kucingmu muntah-muntah, dari ikan yang kurang segar, makan ikan yang basi, air yang tidak sehat dan tidak masak dapat banyak mempengaruhi kesehatan tubuhnya.
Usahain kucing kita terhindar dari kucing lain yang sakit, karena penyakit kucing mudah sekali menular sesama kucing dari penyakit flu, Penyakit Scabies, Penyakit muntah kuning, penyakit kurap kucing , sangat rawan jika ada kucing yang sakit didekat kucing kita, itu bisa menyebabkan kucing kita bisa sakit dengan gampang, akhirnya dimulai dengan kurang napsu makan, kurang aktif dan bisa muntah-muntah kuning.
Penggunaan rempah-rempah untuk kucing muntah--kasih rebusan air jahe dan gula merah, kasih beberapa kali setiap 3 jam --tergantung intensitas diare dan muntahnya.
Cara buatnya, bisa dengan satu biji jahe --di potong-potong--dan dimasukkan ke dalam panci yang berisi air 500 ml--kasih sepotong kecil gula merah,
Tunggu gula merah nya meresap dan air mendidih, hingga dingin--baru kasih ke kucing.
Jangan lupa di cicipi--apakah air gula merahnya terasa manis, kalau sudah merata rasanya sama jahe-nya, seperti rasa wedang jahe--nah kalau seperti itu baru bisa disuguhi ke kucing kesayangan kita.
Bisa pakai sendok, atau suntikan tanpa jarum. Gabungkan dengan makanan basahnya misalnya whiskas kitten di hancurkan hingga rata--kasih beberapa sendok air jahe dan gula merah itu--agar rasa pedas dari jahe-nya tidak terlalu terasa ke kucing--kalau dicampur sedikit makanan basahnya.
Baca Juga : Rempah-Rempah Buat Kucing
7. Kucing Muntah Karena Hairball
Kucing sering muntah bulu-bulu rambutnya karen hairball--itu artinya dia memuntahkan bulu-bulu yang ada di dalam tubuhnya.
Dan itu bagus, karena kucing khan meman suka menjilat bulu-bulunya, jadi Muntah bulu itu aman dan sebaiknya rutin
Jadi memancing kucing buat muntah bulu, kita bisa belikan bibit rumput gandum di shoppe atau bikin sendiri daun-daun yang aman buat kucing makan, seperti membuat tanaman sayur kangkung dari sisa dapur atau tanaman daun bawang dari sisa makanan kita.
Masukkan didalan kaleng bekas atau gelas, kasih air--dan tunggu sampai dia bertunas baru, dan tumbuh daun-daun muda yang baru--biasanya kucing suka memakannya. Jangan lupa ganti airnya setiap hari--agar batangnya tidak cepat busuk
Baca juga : Tanaman Ramah Untuk Kucing Di Dalam Rumah
Ini Piko saat dia lagi sakit, muntah dan diare |
Comments
Post a Comment
Terima Kasih Sudah Meninggalkan Komentar, Aku Akan Membalasnya Sebentar Lagi!